Gubernur Banten Andra Soni : Sholawat Mampu Menyejukan Hati
Sumber Gambar : Biro Adpimpro Banten. Gubernur Banten, Andra Soni mengatakan, bersholawat merupakan salah satu cara dan langkah bagi umat muslim untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT. Bersholawat mampu menyejukkan hati. Hal itu disampaikan Andra Soni usai mengikuti Tangerang Raya Bersh....