Pemprov Banten Serius Tangani TBC, Strategi Jemput Bola Dilakukan
Dalam penanganan penyakit Tuberkulosis (TBC), Pemerintah Provinsi (Pemprov) Banten telah menerapkan strategi percepatan eliminasi TBC. Strategi yang dilakukan Pemprov Banten dalam penanganan TBC diantaranya: Melakukan komitmen dengan gubernur serta seluruh bupati/walikota p....